Lompat ke isi

Thomas Sydenham

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Thomas Sydenham
Thomas Sydenham pada tahun 1689
Lahir(1624-09-10)10 September 1624
Wynford Eagle, Dorset, Inggris
Meninggal29 Desember 1689(1689-12-29) (umur 65)
Pall Mall, London, Inggris
KebangsaanInggris
AlmamaterAll Souls College, Oxford (MB, 1648)
Pembroke College, Cambridge (MD, 1676)
Dikenal atasKedokteran medis
Karier ilmiah
BidangKedokteran
MenginspirasiJohn Locke

Thomas Sydenham (10 September 1624 – 29 Desember 1689) adalah seorang dokter asal Inggris. Ia merupakan pengarang Observationes Medicae yang menjadi buku teks standar dalam kedokteran selama dua abad, sehingga ia disebut sebagai Hipokrates dari Inggris. Di antara banyak prestasinya adalah penemuan penyakit, kelainan saraf otot Sydenham, juga dikenal sebagai St Vitus' Dance. Ia disebut demikian, "seorang pria yang setua arterinya."[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Weber T, Mayer CC (November 2020). ""Man Is as Old as His Arteries" Taken Literally: In Search of the Best Metric". Hypertension. 76 (5): 1425–1427. doi:10.1161/HYPERTENSIONAHA.120.16128. PMID 33026913 Periksa nilai |pmid= (bantuan). Diakses tanggal 21 October 2022.