Lompat ke isi

Peisistratos

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infobox orangPeisistratos

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(grc) Πεισίστρατος Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran6 abad SM Edit nilai pada Wikidata
Athena Edit nilai pada Wikidata
Kematian527 SM Edit nilai pada Wikidata
Athena Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaanpolitikus Edit nilai pada Wikidata
Keluarga
KeluargaPisistratides (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Pasangan nikahHippias' and Hipparchus' mother (en) Terjemahkan
Coesyra (en) Terjemahkan
Q20070256 Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
AnakHippias
 ( Hippias' and Hipparchus' mother (en) Terjemahkan)
Hipparchus (en) Terjemahkan
 ( Hippias' and Hipparchus' mother (en) Terjemahkan)
Hegesistratus of Sigeum (en) Terjemahkan
 ( Q20070256 Terjemahkan) Edit nilai pada Wikidata
AyahHippocrates (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
KerabatSolon (second cousin (en) Terjemahkan) Edit nilai pada Wikidata
Penghargaan


Peisistratos (abad ke-6 SM – 527/528 SM; juga dieja Pisistratos; bahasa Yunani: Πεισίστρατος) adalah tiran yang berkuasa di Athena pada periode antara 561 dan 527 SM. Peninggalannya terutama adalah penciptaan Festival Panathenaikos dan upaya untuk membuat versi pasti dari epik Homeros. Perjuangan Peisistratos demi rakyat kelas bawah di Athena, yang disebut Hyperakrioi, dapat dilihat sebagai contoh awal populisme atau bahkan sosialisme. Semasa berkuasa, Peisistratos tidak pernah ragu menentang aristokrasi, dan dia banyak mengurangi hak istimewa mereka, menyita tanah mereka dan memberikannya kepada rakyat miskin, serta mendanai banyak program keagamaan dan seni.[1]

Catatan kaki

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Shanaysha M. Furlow Sauls, The concept of instability and the theory of democracy in the "Federalist", hlm. 77