Gaetano Berardi
Tampilan
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Tanggal lahir | 21 Agustus 1988 | ||
Tempat lahir | Sorengo, Swiss | ||
Tinggi | 1,79 m (5 ft 10+1⁄2 in) | ||
Posisi bermain | Bek | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Leeds United | ||
Nomor | 12 | ||
Karier junior | |||
2001-2004 | Lugano | ||
2004-2006 | Brescia | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2006–2011 | Brescia | 104 | (0) |
2012–2014 | Sampdoria | 35 | (0) |
2014– | Leeds United | 20 | (0) |
Tim nasional | |||
2008–2011 | Swiss U-21 | 20 | (0) |
2011– | Swiss | 1 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 16 September 2014 |
Gaetano Berardi (lahir 21 Agustus 1988) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Swiss yang bermain untuk klub Leeds United biasa bermain pada posisi penyerang.[butuh rujukan]
Berardi memulai karier juniornya di klub Lugano dan Brescia kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut, sebelum bergabung dengan Sampdoria pada tahun 2011.[butuh rujukan]
Referensi
[sunting | sunting sumber]Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Profile at AIC.Football.it Diarsipkan 2023-07-07 di Wayback Machine. (Italia)
- Profile at Brescia Calcio official site Diarsipkan 2012-06-03 di Wayback Machine. (Italia)
- Profile at www.transfermarkt.de (Jerman)