Gereja Dura-Europos
Gereja Dura-Europos (juga dikenal sebagai gereja rumah Dura-Europos) adalah gereja rumah Kristen yang teridentifikasikan terawal.[1] Gereja tersebut terletak di Dura-Europos, Suriah. Gereja tersebut merupakan salah satu gereja Kristen terawal yang diketahui,[2] dan merupakan sebuah rumah domestik normal yang dialihkan untuk tempat ibadah beberapa waktu antara 233 dan 256, ketika kota tersebut ditinggalkan setelah ditaklukkan oleh bangsa Persia.[3] Gereja tersebut kurang terkenal dan lebih kecil dan kurang terdekorasi secara ekstensif dengan lukisan-lukisan dinding ketimbang sinagoge Dura-Europos yang ada didekatnya, meskipun terdapat beberapa kesamaan lainnya antara kedua bangunan tersebut.
Sejarah
[sunting | sunting sumber]Galeri
[sunting | sunting sumber]-
Gembala Baik
-
Menyembuhkan orang lumpuh
-
Yesus dan Petrus berjalan di atas air
-
Wanita di makam
-
Wanita Samaria di Sumur
Perkembangan terakhir
[sunting | sunting sumber]Meskipun nasib struktur gereja tersebut tidak diketahui setelah diduduki oleh ISIS, fresko-fresko terkenalnya telah diambil setelah ditemukan dan sekarang disimpan di Galeri Seni Rupa Universitas Yale.[4]
Lihat pula
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Snyder, Graydon F. (2003). Ante Pacem: Archaeological Evidence of Church Life Before Constantine. Mercer University Press. hlm. 128.
- ^ The people are holy: the history and theology of Free Church worship by Graydon F. Snyder, Doreen M. McFarlane 2005 ISBN 0-86554-952-4 page 30
- ^ Floyd V. Filson (June 1939). "The Significance of the Early House Churches". Journal of Biblical Literature. 58 (2): 105–112. doi:10.2307/3259855. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-11. Diakses tanggal 2016-03-30.
- ^ "Yale University". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-05-05. Diakses tanggal 2016-03-30.
Bacaan tambahan
[sunting | sunting sumber]- Weitzmann, Kurt, ed., Age of spirituality: late antique and early Christian art, third to seventh century Diarsipkan 2015-04-26 di Wayback Machine., nos. 360 (fresco) and 580 (architecture), 1979, Metropolitan Museum of Art, New York, ISBN 978-0-87099-179-0; full text available online from The Metropolitan Museum of Art Libraries
- C H Kraeling, The Christian Building, 1967, Yale University Press
- Clark Hopkins, The Discovery of Dura-Europos, Yale University Press, 1979
- Penny Young, Dura Europos A City for Everyman, Twopenny Press, 2014
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Foto Baptistery Diarsipkan 2011-03-13 di Wayback Machine.
- Diagram Gereja Diarsipkan 2011-03-14 di Wayback Machine.
- "7 vs. 8: The Battle Over the Holy Day at Dura-Europos" Bible Review, Aug. 1996 Diarsipkan 2022-12-18 di Wayback Machine.
- Gambar-gambar gereja Dura Europos Diarsipkan 2017-02-19 di Wayback Machine. pada Wikimedia.