Wiryono Sastrohandoyo

Wiryono Sastrohandoyo (lahir 31 Mei 1934) adalah seorang mantan diplomat Indonesia. Ia dilahirkan di Yogyakarta pada tanggal 31 Mei 1934.[1] Ia memulai kariernya di Kementerian Luar Negeri pada tahun 1962, dan kemudian ia mengemban tugas sebagai diplomat di Argentina, Amerika Serikat, Austria, Prancis dan Australia.[1] Ia menjabat sebagai Perwakilan Permanen Indonesia untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa di Wina dari tahun 1988 hingga 1989 dan Duta Besar untuk Prancis dari tahun 1993 hingga 1996.[2]

Wiryono Sastrohandoyo
Lahir31 Mei 1934 (umur 90)
Yogyakarta
KebangsaanIndonesia
AlmamaterUniversitas Indonesia
PekerjaanDiplomat

Polemik Duta Besar

sunting

Ia diangkat sebagai Duta Besar untuk Australia pada Desember 1995 dan diberi tugas membina kembali hubungan bilateral. Indonesia sebelumnya telah mencabut pengangkatan duta besar sebelumnya pada Juli 1995 setelah menerima tekanan dari pemerintah Australia.[3][4] Hubungan antara Indonesia dengan Australia pada saat itu sedang tegang karena demonstrasi di Australia telah membakar bendera Indonesia. Australia juga sedang melakukan penyelidikan terhadap kematian enam jurnalis selama Operasi Seroja pada tahun 1975.[5]

Tanda Kehormatan[6]

sunting

Dalam Negeri

sunting

Luar Negeri

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ a b Sastrohandoyo Wiryono, Asian Affairs, diarsipkan dari versi asli tanggal 7 February 2008 
  2. ^ APLN Inaugural members (PDF), Center for the Promotion of Disarmament and Non-Proliferation, hlm. 6, diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 22 May 2013 
  3. ^ Evans, Gareth (6 December 1995). "New Indonesian Ambassador to Australia" (Siaran pers). Australian Government. Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 February 2014. 
  4. ^ McPhedran, Ian (7 December 1995). "Indonesia's 'big present'—another ambassador". hlm. 1. 
  5. ^ "Indon envoy in early furore". The Canberra Times. 13 December 1995. hlm. 1. 
  6. ^ Apa & siapa sejumlah alumni UGM. LP3ES. 1999. hlm. 487. ISBN 9789798391835. 
  7. ^ Daftar WNI yang Mendapat Tanda Kehormatan Bintang Mahaputera tahun 1959 s.d. 2003 (PDF). Diakses tanggal 4 Oktober 2021. 
  8. ^ Daftar WNI yang Menerima Anugerah Bintang Jasa Tahun 1964 - 2003 (PDF). Diakses tanggal 25 Februari 2022. 
  9. ^ Times, I. D. N.; Dewi, Santi. "Keren! Dubes RI Terima Penghargaan Tertinggi dari Presiden Prancis". IDN Times (dalam bahasa In). Diakses tanggal 2024-06-23. 
Jabatan diplomatik
Didahului oleh:
Doddy Achdiat Tisna Amidjaja
Duta Besar Indonesia untuk Prancis
1993–1996
Diteruskan oleh:
Satrio Budihardjo Joedono